Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Sandiaga Uno, mengaku tengah merampungkan sebuah tim untuk mempermudah komunikasi pergantian pemimpin Ibu Kota Jakarta. Namun, Sandi enggan menyebut tim ini sebagai tim transisi, karena menurutnya tidak ada transisi kepemerintahan.