Anies: Kami Mengabdi pada Seluruh Warga Jakarta

KompasTV 2017-04-19

Views 89

Pasca dinyatakan unggul dalam sejumlah hasil hitung cepat, Anies Baswedan, calon gubernur DKI Jakarta memberikan pidato kemenangan di kantor DPP Partai Gerindra dan menyatakan akan menjaga persatuan warga jakarta.

 


Share This Video


Download

  
Report form