Dinkes Kulon Progo, Korban Meninggal Bukan Karena Antraks

VIVA.co.id 2017-01-23

Views 93

VIVA.co.id – 16 warga yang diketahui tertular penyakit Antraks di kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta dinyatakan sudah sembuh. Warga terkena Antraks usai mengkonsumsi daging sapi dan kambing yang disembelih karena sakit.


Share This Video


Download

  
Report form