Warga di Kampung Ini Tak Terpengaruh Naiknya Harga Cabai

VIVA.co.id 2017-01-12

Views 45

VIVA.co.id – Mahalnya harga cabai yang mencapai 125 ribu rupiah di sejumlah pasar tradisional di Indonesia ternyata tidak berdampak pada warga Semolowaru Elok, Surabaya. Pasalnya, warga di tempat ini banyak menanam pohon cabai dengan memanfaatkan lahan kosong di rumah mereka.


Share This Video


Download

  
Report form