Alternatif Liburan, Ajak Anak Belajar Memerah Sapi

okezone.com 2016-12-28

Views 2.4K


Mengisi libur akhir tahun, Anda bisa mengajak anak-anak berwisata edukasi ke peternakan sapi di Banjarnegara, Jawa Tengah. Keunikannya, bisa belajar cara memerah sapi sekaligus menikmati hasil susu perah.

Share This Video


Download

  
Report form