Beginilah Uang Rupiah Kita yang Baru Dirilis BI

BeritaSatu 2016-12-20

Views 15

Bank Indonesia (BI) resmi mengeluarkan satu seri uang Rupiah yang terdiri dari tujuh pecahan uang kertas dan empat pecahan uang logam. Di uang Rupiah baru tersebut, terpampang 12 gambar Pahlawan Nasional.

Share This Video


Download

  
Report form