Fadli Zon Ingatkan Jokowi Soal Status Arcandra Tahar

BeritaSatu 2016-09-15

Views 12

Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon mengingatkan Presiden Joko Widodo untuk lebih cermat jika ingin kembali mengangkat Arcandra Tahar sebagai Menteri ESDM. Menurutnya, status kewarganegaraan Arcandra harus dipastikan agar polemik tidak terulang.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV

Share This Video


Download

  
Report form