Basuki Tjahaja Purnama yang akan maju menjadi calon petahana pada Pilkada DKI 2017 meminta MK menafsirkan cuti kampanye apakah menjadi hak atau opsional. Ahok juga menepis dugaan yang menganggap dirinya tidak ingin cuti saat kampanye agar bisa menggunakan fasilitas negara.