Untuk mendukung Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama maju dalam Pilkada DKI 2017, Teman Ahok menggelar 'Teman Ahok Fair' di Gudang Sarinah Ecosystem, Perdatam, Jakarta Selatan. Sselain mencari dana, acara bertujuan mengumpulkan KTP warga Jakarta. Acara ini menampilkan puluhan artis.