VIVA.co.id – Sebuah pesawat milik maskapai Korean Air terbakar saat akan melakukan lepas landas di Tokyo, Jepang. Ratusan penumpang langsung dievakuasi dari dalam pesawat.