Bolt Ultra Unlimited Hadir di Medan

BeritaSatu 2016-05-17

Views 2

Warga Medan, Sumatera Utara, kini bisa merasakan sensasi mengakses internet tanpa batas kuota. Bolt sebagai penyedia layanan akses internet meluncurkan produk teranyar, Bolt Ultra Unlimited untuk daerah Medan dan sekitarnya.

Share This Video


Download

  
Report form