Program Mudik Gratis Kemenhub Dibuka Hingga 12 Juni

BeritaSatu 2016-05-17

Views 2

Kementerian Perhubungan kembali mengadakan program mudik gratis bagi pengguna sepeda motor. Pemudik sepeda motor yang mendaftar program ini ditargetkan meningkat empat kali lipat dibanding tahun lalu. Pendaftaran mudik gratis dibuka secara offline dan khusus bagi pemotor sejak 16 Mei hingga 12 Juni 2016.

Share This Video


Download

  
Report form