April Jasmine Menangis Ketahui Ustaz Solmed Dikeroyok

KapanlagiCom 2016-05-12

Views 113

Istri mana yang tidak bersedih saat mengetahui sang suami tercinta mengalami kejadian yang tidak mengenakan seperti mengalami tindak kekerasan yang dilakukan oleh banyak orang. Hal inilah yang dirasakan April Jasmine atas kasus pengeroyokan yang dialami Ustaz Solmed beberapa waktu lalu, dimana April langsung menangis dan sangat bersedih. Seperti apa? Simak, di sini kisahnya!

Share This Video


Download

  
Report form