VIVA.co.id – Salah satu ruangan di lantai 20 gedung Nusantara I DPR pada hari Jumat (29/4) malam terbakar.