Sopir Mengantuk, Truk Tabrak Pembatas Bus Transjakarta

VIVA.co.id 2016-03-13

Views 286

VIVA.co.id – Satu truk kontainer menabrak dan tersangkut di atas trotoar busway di jalan S. Parman, Jakarta Barat, pagi (13/3) tadi. Diduga sopir truk ini mengantuk sehingga kecelakaan tunggal ini terjadi.

Share This Video


Download

  
Report form