Ade Habibie Habiskan Puluhan Juta Untuk Modifikasi Motor?

KapanlagiCom 2016-03-09

Views 14

Aktor Ade Habibie adalah pecinta motor sejati. Di rumahnya, pria yang punya tato di seluruh tubuhnya itu memiliki sebanyak 15 motor gede yang harganya selangit. Lantas, apa sih yang membuat Ade Habibie tertarik dengan motor? Berapa pula biaya yang dikeluarkan olehnya untuk memodifikasi motor-motor kesayangannya tersebut? Simak hanya di sini!

Share This Video


Download

  
Report form