Masjid Istiqlal Dipadati Umat Muslim Jakarta untuk Sholat Gerhana

BeritaSatu 2016-03-09

Views 1

Shalat Gerhana Matahari disunahkan bagi kaum Muslim. Untuk warga Muslim Jakarta dan sekitarnya yang kebetulan ada di wilayah DKI, Masjid Istiqlal menggelar Sholat Gerhana Matahari. Warga memadati Mesjid Istiqlal sejak pukul 05.00 WIB dari anak-anak hingga dewasa untuk sholat berjamaah.

Share This Video


Download

  
Report form