Warga Kalijodo Tunjuk Razman Nasution untuk Bela Nasib Mereka

BeritaSatu 2016-02-17

Views 9

Warga Kalijodo menunjuk pengacara Razman Nasution sebagai kuasa hukum mereka. Penunjukan Razman merupakan langkah antisipasi dalam memberi perlawanan hukum kepada Pemprov DKI yang berencana membongkar wilayah seluas 1,5 hektar untuk diubah menjadi ruang terbuka hijau.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV

Share This Video


Download

  
Report form